Gambar : Penulis Petrus Adii I AWIPA-MKW
Mama tanpa dirimu, aku tak akan ada di dunia ini...
Mama tanpa dirimu, aku bukan siapa-siapa...
Mama tanpa dirimu, imajinasi ini terasa hampa...
Bersama-Mu, aku tak akan pernah merasa sendiri lagi...
Bersama-Mu, kemungkinan ini akan selalu berarti jika kamu selalu ada di hatiku...
Bersama-Mu, aku selalu merasa dekat dan selalu di dampingi...
Terima kasih mamaku sayang, telah melahirkanku di dunia ini...
Terima kasih mamaku sayang, telah merawat dan membesarkan-ku dengan penuh kasih sayang...
Terima kasih mamaku sayang, telah memperhatikanku...
Terima kasih mamaku sayang, atas semua pengorbanan-mu yang telah kau berikan kepada-ku.
Manokwari, 07/11/2021
Karya: Petrus Adii
Tidak ada komentar:
Posting Komentar